Lowongan Kerja PT Excel Metal Industry
PT Excel Metal Industry mendirikan pabriknya di area Bekasi tepatnya di Jl. Akses Tol Cikarang Barat - Bekasi. Pada tahun 1993 PT EMI telah memasok Velg untuk kebutuhan domestik dan pada tahun 1997 perusahaan tersebut telah banyak mengexport produknya ke beberapa negara Eropa salah satunya Jerman.
Saat ini lowongan kerja PT Excel Metal Industry Cibitung sedang dibuka untuk pelamar lulusan SMA/SMK sederajat yang tertarik bekerja di perusahaan tersebut sebagai Operator Produksi, berikut informasi selengkapnya:
Operator Produksi
Kualifikasi :- Pria
- Usia maksimal 25 tahun
- Pendidikan SMK Sederajat
- Tinggi badan minimal 165cm
- Berat badan proporsional
- Tidak buta warna
- Tidak mempunyai riwayat penyakit berat
Alamat PT Excel Metal Industry
Jl. Akses Tol Cibitung 82 GandasariCikarang Barat, Bekasi 17520
Pendaftaran
Bagi yang sudah memenuhi persyaratan dan tertarik mengisi lowongan kerja bekasi hari ini, silahkan kirim lamaran lengkap (format Pdf) via email ke alamat berikut:
Email PT Excel Metal Industry
recruitment@excel-wheels.com
Subjek email: Lamaran Kerja - Operator Produksi
Baca juga: Lowongan Kerja PT Showa Indonesia Manufacturing